Mengapa masih kamu?
Mungkin karena kamu yang pertama mengajarkanku ikatan sederhana itu
Mengapa masih kamu?
Mungkin karena kita mulai dengan canda, tapi jadi nyata
Mengapa masih kamu?
Mungkin semua yang kita ukir selagi bersama benar tulus adanya
Mengapa masih kamu?
Mungkin karena setelah denganmu aku tak mencoba lagi
Mengapa masih kamu?
Mungkin karena aku memang sulit untuk melupakan, melupakan kisah, kenangan dan hari-hari bersama yang terukir indah penuh warna
Masih yang pertama, masih menunggu dengan keyakinan, masih berharap kelak kan datang waktunya kita bersama
Untuk kamuku, yang ku rindu dan tersirat indah dalam doa
Mungkin karena kamu yang pertama mengajarkanku ikatan sederhana itu
Mengapa masih kamu?
Mungkin karena kita mulai dengan canda, tapi jadi nyata
Mengapa masih kamu?
Mungkin semua yang kita ukir selagi bersama benar tulus adanya
Mengapa masih kamu?
Mungkin karena setelah denganmu aku tak mencoba lagi
Mengapa masih kamu?
Mungkin karena aku memang sulit untuk melupakan, melupakan kisah, kenangan dan hari-hari bersama yang terukir indah penuh warna
Masih yang pertama, masih menunggu dengan keyakinan, masih berharap kelak kan datang waktunya kita bersama
Untuk kamuku, yang ku rindu dan tersirat indah dalam doa
0 komentar:
Posting Komentar